Disclaimer : Semua artikel dan konten yang terdapat dalam portal ini hanya bersifat informasi saja. Kami tidak bertanggung jawab terhadap semua kerugian baik langsung maupun tidak langsung yang dialami oleh pembaca atau pihak lain akibat menggunakan informasi dari portal kami.

13 Januari 2014

Saham Asia Memimpin Penurunan Dalam 2 Minggu Menjelang Payroll AS

Bloomberg (10/01) – Indeks saham acuan Asia memimpin penurunan dalam 2 minggu terakhir, setelah berayun antara keuntungan dan kerugian pada hari ini setelah data yang menunjukkan surplus perdagaan China mengecil dan para investor menunggu laporan payroll AS.Saham Luk Fong Holdings (International) Ltd., retail perhiasan, turun 11 persen di Hong Kong setelah ratingnya di potong oleh Credit Suisse Group AG terhadap perlambatan momentum penjualan. Mitsubishi Materials Corp., yang memproses logam, jatuh 1.6 persen di Tokyo setelah perusahaan tersebut mengatakan akan menghentikan operasi pabrik setelah terjadi ledakan.  Dainippon Sumitomo Pharma Co., pemegang hak distribusi di Jepang dan China untuk obat liver yang dikembangkan oleh Intercept Pharmaceuticals Inc., melonjak 17 persen setelah uji klinis terbukti berhasil.Indeks MSCI Asia Pasifik menambahkan 0.1 persen menjadi 139.07 pada pukul 5:30 sore di Tokyo, memimpin penurunan 0.9 persen dalam minggu ini. Laporan Departemen Tenaga Kerja AS hari ini di proyeksikan akan memperlihatkan para pengusaha Amerika menambahkan pekerjaan lebih pada tahun 2013 dibandingkan pada setiap titik dalam delapan tahun terakhir. Pertumbuhan ekspor China membuntuti perkiraan di bulan Desember, sementara impor gain mengalahkan proyeksi para ekonom, menurut data Pemerintah hari ini.(frk)