Disclaimer : Semua artikel dan konten yang terdapat dalam portal ini hanya bersifat informasi saja. Kami tidak bertanggung jawab terhadap semua kerugian baik langsung maupun tidak langsung yang dialami oleh pembaca atau pihak lain akibat menggunakan informasi dari portal kami.

16 Desember 2020

Wall Street Menguat Tajam Dipicu Optimisme Paket Stimulus AS

 Kontak Perkasa Futures - Bursa saham di Amerika Serikat (AS) naik tajam pada perdagangan Selasa karena optimisme para investor tentang Kongres AS yang akan meloloskan paket bantuan stimulus ekonomi.Dikutip dari CNBC, Rabu (16/12/2020), Dow Jones Industrial Average naik 337,76 poin atau 1,1 persen menjadi 30.199,31. S&P 500 naik 1,3 persen atau 47,13 poin menjadi 3.694,62, menghentikan penurunan beruntun dalam empat hari.Sementara itu, Nasdaq...