
KONTAK PERKASA FUTURES - Minyak berjangka naik moderat pada hari Jumat, memperpanjang kenaikan untuk sesi kedua beruntun, namun kenaikan hanya sedikit menghapus kerugian pada pekan ini. Minyak light sweet berjangka untuk bulan November menguat sebesar 5 sen, atau 0.1%, untuk settle di $82.75 per barel di New York Mercantile Exchange. Pada pekan ini, minyak melemah 3.6% untuk penurunan pekan ketiga beruntun. Minyak Brent pengiriman bulan Desember...