
Pemerintah terus mendorong para investor untuk menanamkan modalnya
di Indonesia karena investasi industri diharapkan dapat menyerap banyak
tenaga kerja, memberi "multiplier effects" bagi perekonomian nasional dan menambah penerimaan negara."Kami
terus mendorong investasi yang masuk di Indonesia agar dilakukan tidak
hanya di Jawa, tapi juga di luar Pulau Jawa," kata Menteri Perindustrian
MS Hidayat di Jakarta, Rabu.Dia mengatakan
bahwa pada...