Disclaimer : Semua artikel dan konten yang terdapat dalam portal ini hanya bersifat informasi saja. Kami tidak bertanggung jawab terhadap semua kerugian baik langsung maupun tidak langsung yang dialami oleh pembaca atau pihak lain akibat menggunakan informasi dari portal kami.

19 Juni 2014

Wall Street naik kirim S&P 500 ke rekor baru

Wall Street menguat pada Rabu (Kamis pagi WIB), mengirim indeks S&P 500 ke rekor tertinggi baru, setelah Federal Reserve mempertahankan kebijakan suku bunga ultra-rendah dan tidak mempercepat kerangka waktu untuk kenaikan suku bunga. Indeks S&P 500, sebuah ukuran luas pasar saham AS, melonjak 14,99 poin (0,77 persen) menjadi ditutup pada 1.956,98, lapor AFP. Indeks Dow Jones Industrial Average naik 98,13 poin (0,58 persen)...

IHSG dibuka naik 8,10 poin

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Kamis dibuka naik 8,10 poin atau 0,17 persen menjadi 4.895,96. Sedangkan indeks 45 saham unggulan (LQ45) menguat 2,11 poin (0,26 persen) ke level 826,9...

Rupiah Kamis pagi menguat 63 poin menjadi Rp11.933

Nilai tukar rupiah yang ditransaksikan antarbank di Jakarta Kamis pagi menguat sebesar 63 poin menjadi Rp11.933 dibandingkan sebelumnya di posisi Rp11.996 per dolar AS. Kepala Riset Monex Investindo Futures Ariston Tjendra di Jakarta, Kamis mengatakan bahwa dolar AS melemah terhadap sejumlah mata uang utama dunia, termasuk rupiah pasca bank sentral AS (the Fed) memangkas outlook pertumbuhan ekonominya untuk tahun ini menjadi 2,1-2,3...