
KONTAK PERKASA FUTURES - Saham-saham di Wall Street berakhir naik pada Rabu pagi, dengan Nasdaq memimpin di depan menyusul laporan kemungkinan akuisisi 23 miliar dolar AS pembuat chip Micron dan keuntungan besar oleh Google dan lainnya. Dow Jones Industrial Average naik 75,90 poin (0,42 persen) menjadi ditutup di 18.053,58, lapor AFP. Indeks berbasis luas S&P 500 menguat 9,35 poin (0,45 persen) menjadi ditutup pada 2.108,95, sedangkan indeks...