
Saham-saham Amerika Serikat (AS) di Wall Street berakhir turun tajam
pada Rabu, menyusul aksi jual yang para analis kaitkan
dengan kecemasan tentang koreksi Wall Street dan kekhawatiran bahwa
konflik di Ukraina bisa kian memburuk.
Indeks Dow Jones Industrial Average turun 139,81 poin (0,84 persen)
menjadi ditutup pada 16.429,47. Indeks berbasis luas S&P 500 turun
18,78 poin (0,97 persen) menjadi berakhir pada 1.920,21, sedangkan...