
Bloomberg (22/11) – Indeks Eropa berjangka naik, memberikan sinyal bahwa
pasar ekuitas akan menghapus penurunan dalam satu pekan terakhir,
sejalan dengan para investor menunggu rilis data kepercayaan Jerman
yang kemungkinan akan menunjukkan kenaikan. Sementara indeks berjangka
AS sedikit berubah dan saham-saham Asia mengalami kenaikan.Novartis
AG kemungkinan bergerak pasca pengajuan pembelian saham kembali dan
menyatakan bahwa perusahaan...