Disclaimer : Semua artikel dan konten yang terdapat dalam portal ini hanya bersifat informasi saja. Kami tidak bertanggung jawab terhadap semua kerugian baik langsung maupun tidak langsung yang dialami oleh pembaca atau pihak lain akibat menggunakan informasi dari portal kami.

04 Desember 2014

Dolar menguat didorong data positif ekonomi AS

KONTAK PERKASA FUTURRES - Kurs dolar AS menguat terhadap sebagian besar mata uang utama pada Kamis pagi, karena data ekonomi yang keluar dari negara itu secara umum positif. Perusahaan pemeroses penggajian swasta ADP mengatakan pada Rabu bahwa sektor swasta AS menambah 208.000 pekerjaan pada bulan lalu. Angka terbaru ini, meskipun di bawah ekspektasi pasar, masih menunjukkan "pertumbuhan lapangan pekerjaan yang kuat di atas 200.000," kata Presiden...

Emas naik karena harga minyak menguat

KONTAK PERKASA FUTURES - Emas berjangka di divisi COMEX New York Mercantile Exchange berbalik naik (rebound) pada Kamis pagi, setelah turun tajam di sesi sebelumnya, karena harga minyak yang menguat menghidupkan kembali permintaan investor terhadap logam mulia. Kontrak emas yang paling aktif untuk pengiriman Desember naik 9,3 dolar AS, atau 0,78 persen, menjadi menetap di 1.208,7 dolar AS per ounce, lapor Xinhua. Minyak mentah light sweet atau...

Wall Street naik kirim Dow dan S&P ke rekor baru

KONTAK PERKASA FUTURES -  Saham-saham Wall Street menguat pada Kamis pagi, mengirimkan indeks Dow dan S&P 500 melesat ke rekor tertinggi, setelah sebuah laporan Federal Reserve menunjukkan ekonomi AS tumbuh di tengah optimisme luas tentang prospek. Indeks Dow Jones Industrial Average naik 33,07 poin (0,18 persen) menjadi 17.912,62, rekor penutupan kedua berturut-turut, sementara S&P 500 naik 7,78 poin (0,38 persen) pada 2.074,33,...

Harga minyak AS naik karena pasokan jatuh

KONTAK PERKASA FUTURES - Harga minyak Amerika Serikat naik pada Kamis pagi, karena persediaan minyak mentah di negara itu jatuh pekan lalu. Minyak mentah jenis light sweet untuk pengiriman Januari naik 50 sen menjadi menetap di 67,38 dolar AS per barel di New York Mercantile Exchange, lapor Xinhua. Sementara minyak mentah Brent untuk pengiriman Januari kehilangan 62 sen, menjadi ditutup pada 69,92 dolar AS per barel di perdagangan...