Disclaimer : Semua artikel dan konten yang terdapat dalam portal ini hanya bersifat informasi saja. Kami tidak bertanggung jawab terhadap semua kerugian baik langsung maupun tidak langsung yang dialami oleh pembaca atau pihak lain akibat menggunakan informasi dari portal kami.

21 Maret 2013

Bank Sentral Eropa tetap pertahankan pendanaan bagi Siprus hingga Senin depan

AFP, (21/3) - Bank Sentral Eropa mengatakan bahwa pihaknya akan terus memberikan dana darurat ke Siprus sampai Senin depan sejalan dengan upaya negara yang terkena masalah utang tersebut untuk mengamankan pendanaan bagi perbankannya. "Dewan pemerintahan dari Bank Sentral Eropa memutuskan untuk mempertahankan bantuan Emergency Liquidity Assistance (ELA) sampai Senin depan. Setelah itu, Emergency Liquidity Assistance (ELA) hanya dapat...

HSI berakhir rendah, data China dibayangi situasi krisis Siprus

Bloomberg (21/3) - Bursa saham Hong Kong berakhir rendah pada hari Kamis, dengan indeks benchmark HK menuju penurunan mingguan keduanya karena kecemasan seputar krisis keuangan di Siprus mungkin akan memicu kembali krisis utang dikawasan Eropa yang membayangi laporan data manufaktur China yang meningkat pada laju yang lebih cepat. Diantara saham dalam fokus; Esprit Holdings Ltd, perusahaan ritel yang paling bergantung pada pasar di Eropa...

Emas masih di level tertinggi 3-pekan

Bloomberg (21/3) - Emas berfluktuasi mendekati level tertinggi dalam lebih dari tiga minggu terakhir seiring dengan tanda-tanda bahwa reli tersebut telah meredam permintaan fisik dan dimentahkan oleh pertimbangan investor terhadap prospek stimulus lebih lanjut dan krisis utang Eropa. Emas untuk pengiriman segera sedikit berubah pada $ 1,608.01 per ounce pada pukul 03:21 p.m. di Singapura. Logam naik ke $ 1,615.76 pada 19 Maret lalu - termahal...

Index Topix Jepang Ditutup Pada Level Tertinggi 4,5 Tahun

Bloomberg (21/3) - Bursa saham Jepang naik, dengan Indeks Topix ditutup pada level tertinggi 4,5 tahun pada ekspektasi bahwa gubernur baru Bank of Japan akan mengumumkan pelonggaran hari ini dan setelah data manufaktur China Menunjukkan laju ekspansi. Index Topix meningkat 1,2 persen menjadi 1,058.10 di Tokyo, penutupan tertinggi sejak Oktober 2008 dengan 32/33 subindex meningkat. Index Nikkei 225 Stock Average raih gain 1,3 persen menjadi...

Momentum kenaikan emas melemah seiring meredanya krisis Siprus

Reuters (21/3) - Emas diperdagangkan sedikit berubah pada hari Kamis, kehilangan dorongannya mengikuti meredanya kepanikan atas bailout Siprus, meskipun janji Federal Reserve AS untuk tetap dengan kebijakan moneter longgar dan Kekhawatiran berkepanjangan di zona euro terus memberikan dukungan kepada logam kuning tersebut. Siprus hanya memperpanjang waktu masalah perbankan hingga minggu depan, dan tengah berjuang untuk mencegah krisis keuangan...

Bursa HK naik 1.16% sesi pertama

Bloomberg (21/3) - Sebagian besar saham Hong Kong naik untuk hari kedua setelah Federal Reserve AS berjanji untuk melanjutkan program stimulus dan rilis data manufaktur China yang tumbuh pada laju yang lebih cepat pada bulan ini, menambah tanda-tanda bahwa ekonomi terbesar di Asia tersebut terus mengalami peningkatkan. Hang Seng Index sedikit berubah di 22,257.22 pada sitirahat perdagangan tengah hari di Hong Kong, dengan lima saham naik...

Bursa Asia melaju setelah dukungan the Fed, data China

The Insider, (21/3) - Saham-saham Asia beringsut lebih tinggi dan dolar naik hari ini, didukung oleh peningkatan pertumbuhan sektor manufaktur China, dan Komitmen Federal Reserve AS untuk pempertahankan sikap moneter yang akomodatif. Indeks Pembelian Manajer China yang dirilis oleh HSBC meningkat ke 51,7 pada bulan Maret dari 50,4 pada bulan Februari, menunjuk ke arah pertumbuhan yang solid untuk kuartal pertama di ekonomi terbesar kedua dunia...

Emas stabil pasca The Fed tetap pada program stimulusnya

Reuters, (21/3) - Emas diperdagangkan sedikit berubah pada Kamis pagi setelah mengakhiri keuntungan di sesi sebelumnya sejalan janji Federal Reserve untuk tetap dengan program pembelian obligasinya yang mengimbangi kekhawatiran tentang krisis utang di Siprus. Berkurangnya momentum emas baru-baru ini dikarenakan investor telah menunjukkan beberapa optimisme seputar masalah di Siprus yang mungkin tidak akan menyebar lebih jauh di negara-negara...

Jepang catat defisit perdagangan $8.1 milyar di Februari

AFP, (21/3) - Jepang mencatat defisit perdagangan lagi pada bulan Februari, kali ini sebesar $ 8.1 miliar menurut angka yang dirilis pemerintah pada Kamis pagi, membalikkan surplus di tahun sebelumnya dan menggarisbawahi keadaan tidak pasti dari ekonomi terbesar ketiga di dunia tersebut. Angka tersebut juga menyoroti ukuran tugas ke depan untuk pemerintah Perdana Menteri Shinzo Abe yang telah berjanji untuk berbalik nasib Jepang dengan pengeluaran...

Manufaktur China terakselerasi, Hang Seng lanjutkan gain

Bloomberg (21/3) - Pasar saham Hong Kong naik untuk hari kedua karena Federal Reserve berjanji untuk terus merangsang ekonomi AS dan setelah laporan menunjukkan bahwa aktivitas manufaktur China terus bertambah pada kecepatan yang lebih tinggi bulan Ini. Indeks Hang Seng naik 0,5 persen menjadi 22,361.15 pada 10:20 pagi di Hong Kong. Indeks ini telah jatuh 3,3 persen sejak awal tahun hingga kemarin karena upaya China untuk mengendalikan harga...

Manufaktur China rebound dalam sinyal pemulihan yang berkelanjutan

Bloomberg, (21/3) - Aktivitas manufaktur China terus bertambah pada laju yang lebih cepat dibulan ini seiring dengan kenaikan produksi dan pesanan, membantu PM China yang baru, Li Keqiang untuk mempertahankan pemulihan di ekonomi terbesar kedua di dunia tersebut. Pembacaan awal dari Indeks Pembelian Manajer adalah 51,7 di bulan Maret, menurut pernyataan dari HSBC Holdings Plc dan Markit Economics hpagi ini. Angka tersebut dibandingkan dengan...

Jelang rilis data China flash PMI, HSI diprediksi buka lebih tinggi

Reuters, (21/3) - Saham-saham Hong Kong diprediksi buka lebih tinggi pada Kamis pagi menjelang survei HSBC awal aktivitas manufaktur China di bulan Maret yang bisa memberikan petunjuk lebih lanjut terhadap pemulihan ekonomi terbesar kedua di dunia tersebut. China Resources Enterprise, China Unicom, Foxconn International, Kunlun Energy, Li & Fung, Great Wall Motor dan Petrochina adalah diantara perusahaan yang dijadualkan untuk rilis...

HSI ditutup 0.97% lebih tinggi

AFP (20/03) – Bursa saham Hong Kong naik 0,97 persen pada perdagangan Rabu karena aksi bargain hunting dan reli di saham China daratan yang mengimbangi kekhawatiran tentang krisis keuangan yang sedang bergejolak di Siprus. Benchmark Indeks Hang Seng naik 214,58 poin menjadi22,256.44 dengan tingkat volume HK$76.23 milyar. "Jika faktor Siprus diabaikan, harga seharusnya bisa rebound lebih tinggi mengingat telah oversold-nya pasar, "kata Castor...

Gembira Karena Kelanjutan Program Stimulus The Fed, Bursa AS Menghijau

Bloomberg (20/03) – Saham-saham AS naik, mengakhiri penurunan tiga hari pada Indeks Standard & Poor’s 500 karena Federal Reserve akan tetap melanjutkan program pembelian obligasi untuk merangsang ekonomi dan para pemimpin zona euro tengah menimbang opsi terbaik untuk Siprus . Index S & P 500 menguat 0,7 persen di 1,558.71 pada penutupan perdagangan di New York, hanya tujuh poin dari rekor dicapai pada tahun 2007. Indeks Dow Jones...

Emas Turun Dari 3-Pekan Terendah Sebelum Pernyataan the Fed

20/03 (Bloomberg) – Emas berjangka turun dari tiga minggu tertingginya setelah Federal Reserve memangkas proyeksi untuk tingkat pengangguran AS. " Kondisi pasar tenaga kerja telah menunjukkan tanda-tanda perbaikan dalam beberapa bulan terakhir namun tingkat pengangguran masih tetap tinggi," kata Komite Pasar Terbuka Federal (FOMC) pada kesimpulan dari pertemuan dua hari di Washington. Pejabat the Fed menurunkan prospek mereka untuk tingkat...