AFP, (29/8) - The Industri dan Commercial Bank of China (ICBC), bank terbesar di negara itu berdasarkan aset pada hari Kamis mencatat perolehan laba bersih yang naik sebesar 12,4 persen per tahun untuk semester pertama di tahun 2013, ditopang oleh pertumbuhan pendapatan bunga.Laba bersih untuk enam bulan pertama tahun ini mencapai 138.35 miliar yuan ($ 22.6 juta) dibandingkan dengan 123.16 miliar yuan dari periode yang sama tahun lalu.Pendapatan bunga bersih bank tersebut tumbuh sebesar 5,8 persen menjadi 215.89 miliar yuan, dan komisi bersih serta pendapatan komisi meningkat sebesar 23 persen menjadi 67.38 miliar yuan.