Bloomberg (17/01) – Saham-saham Jepang turun, denagn indeks Topix menuju
ke penurunan mingguan keduannya, sejalan dengan naiknya yen yang
mempengaruhi pelaku ekspor dan pendapatan AS yang mengecewakan para
investor.Indeks Topix turun sebesar 0.2% ke level 1,292.48 pada
pukul 9:00 pagi di Tokyo, dengan semua tetapi tujuh dari 33 grup
industri turun. Indeks tersebut menuju ke pada pekan ini sebesar 0.5%
pasca tergelincir 0.3% pada periode sebelumnya. Indeks Nikkei 225 Stock
Average tergelincir 0.4% pada hari ini ke level 15,689.63. Yen catat
gain kurang dari 0.1% ke level 104.32 per dollar, pasca naik sebesar
0.2% kemarin.“Masih berlanjutnya berita ekonomi mikro AS,
seperti pendapatan, yang sedang mengkhawatirkan para investor mengenai
ekonomi Amerika,” menurut Juichi Wako, dari Nomura Securities Co di
Tokyo. “Saham-saham Jepang akan terpenggaruhi oleh indeks S&P 500
yang jatuh dari rekornya dan menguatnya yen.” (bgs)