MarketWatch (25/7) - SAN FRANCISCO – Komoditi Emas berjangka ditutup lebih rendah dihari Rabu, menderita penurunan sesi tunggal terbesarnya dalam hamper tiga pekan terakhir, tepatnya hanya dua hari pasca gain terbesarnya selama setahun terakhir. Emas untuk pengiriman bulan Agustus jatuh sebanyak 1.1% sejumlah $15, untuk ditetapkan dilevel harga $1,319.70 per ons pada divisi Comex di New York Mercantile Exchange, yang merupakan persentase terbesar selain itu dollar menurun sejak tanggal 5 Juli yang lalu berdasarkan data dari FactSet. Penguatan pada dollar A.S dihari Rabu kemarin dan sebuah peningkatan dalam penjualan rumah baru di A.S bulan lalu telah berkontribusi kepada melemahnya emas, harga-harga jatuh sebanyak 0.1% dihari Selasa, setelah melonjak sebanyak 3.3% dihari Senin.(tito)
|
25 Juli 2013
Emas Menderita Penurunan 1 Hari Terbesarnya selama hampir 3 Pek
Juli 25, 2013
News Market