Bloomberg (30/12) - Emas turun untuk pertama kalinya dalam lima hari 
terakhir, menuju kerugian tahunan terbesar dalam tiga dekade terakhir 
setelah kepemilikan investor memperpanjang penurunan mereka ke level 
terendah sejak 2009. Perak turun untuk pertama kalinya dalam lebih dari 
seminggu.Bullion untuk pengiriman segera turun sebanyak 0,5 
persen menjadi $ 1,206.81 per ons dan berada di $ 1,207.69 pada pukul 
2:23 siang di Singapura. Harga naik ke $ 1,219.28 pada 27 Desember 
kemarin, tertinggi sejak 19 Desember, pasca dolar melemah terhadap euro.
 Perak turun sebanyak 1,6 persen, kerugian pertama sejak 19 Desember.Emas anjlok 28 persen dalam tahun ini, ditetapkan untuk penurunan 
tahunan terburuk sejak 1981. Beberapa investor kehilangan kepercayaan 
dalam logam sebagai penyimpan nilai di tengah reli ekuitas AS dan 
perbaikan ekonomi, yang mendorong Federal Reserve untuk memangkas 
sebesar $ 85 miliar dalam pembelian obligasi bulanannya. Holdings fund 
yang diperdagangkan di bursa didukung oleh emas turun 33 persen dalam 
tahun ini setidaknya sejak 2009 yang lalu , menurut data yang 
dikumpulkan oleh Bloomberg.Aset di SPDR Gold Trust, bullion 
terbesar yang didukung ETP, turun menjadi 801,22 metrik ton pada 27 
Desember, level terendah sejak Januari 2009, dan jatuh 41 persen dalam 
tahun ini, menurut data di situs fund.Emas untuk pengiriman 
Februari tergelincir 0,6 persen menjadi $ 1,206.50 per ons di Comex New 
York. Perak untuk pengiriman segera turun 1,5 persen menjadi $ 19,7802 
per ons, jatuh 35 persen dalam tahun ini untuk kemerosotan terbesar 
sejak tahun 1981 yang lalu.Platinum turun 0,1 persen menjadi $
 1,373.40 per ons, turun 11 persen dalam tahun ini. Palladium turun 0,2 
persen menjadi $ 710,18 per ons dan siap untuk gain 1 persen pada 
2013.(frk)






