Disclaimer : Semua artikel dan konten yang terdapat dalam portal ini hanya bersifat informasi saja. Kami tidak bertanggung jawab terhadap semua kerugian baik langsung maupun tidak langsung yang dialami oleh pembaca atau pihak lain akibat menggunakan informasi dari portal kami.

10 November 2017

Donald Trump Lancar Gunakan Twitter di China, Bukannya Diblokir?

Kontak Perkasa - Beijing - Presiden Amerika Serikat Donald Trump tak akan membiarkan seorang pun menghentikannya dari bermain Twitter. Bahkan, di negara di mana banyak media sosial dilarang, ia masih lancar mentwit.Hal itu dilakukannya saat melakukan kunjungan kenegaraan ke China. Negeri Tirai Bambu itu memang dikenal ketat mengatur penggunaan media sosial."Presiden akan mentwit kapan pun dia mau," ujar seorang pejabat kepada sejumlah awak media...